Gempa mengguncang sejumlah daerah di Pulau Jawa, Jumat (15/12/2017) malam ini.
BMKG melalui akun twiiternya @infohumasBMKG memberikan peringatan, "Peringatan dini tsunami di Jabar, DIY, Jateng. Gempa dengan magnitude 7,3 SR, terjadi pada 15 Desember 23.47 WIB."