Rabu, 03 Juni 2015

Serangan harian, pasukan Zionis menangkap 17 warga Palestina di Tepi Barat dan Yerusalem yang diduduki

Serangan harian, pasukan Zionis menangkap 17 warga Palestina di Tepi Barat dan Yerusalem yang diduduki
Pasukan Zionis “Israel” pada Selasa (2/6/2015) dini hari, menangkap sedikitnya tujuh belas pemuda Palestina di berbagai wilayah berbeda di Tepi Barat dan Yerusalem Timur yang diduduki, seperti dilansir IMEMC.

Baca selengkapnya »