Ketua Umum Partai Persatuan Pembangunan (PPP) Muchammad Romahurmuziy menyesalkan pernyataan Ketua Majelis Permusyawaratan Rakyat (MPR RI) Zulkifli Hasan yang mengungkapkan saat ini ada 5 fraksi di DPR RI yang menyetujui adanya penyelewengan Lesbian, Gay, Bisexual, Transgender (LGBT) di Indonesia.