An-Nashr Institute: Sudah Karakter Orang Kafir Senang Syiarkan Simbol Kekufuran
Direktur An-Nashr Institute, Munarman menilai fenomena maraknya kemunculan simbol-simnol kekufuran di ruang publik dipengaruhi oleh karakter dasar kaum kafir yang selalu berupaya mengajak manusia ke dalam ajaran mereka.