Senin, 05 September 2016

Aktivis LGBT Jadi Tersangka Pelaku Prostitusi Gay

Aktivis LGBT Jadi Tersangka Pelaku Prostitusi Gay
Salah satu tersangka prostitusi gay yang disebutkan Penyidik Badan Reserse dan Kriminal (Bareskrim) adalah penyuluh anti HIV dan AIDS untuk komunitas Lesbian Gay Biseksual dan Transgender.

“Dia (AR) aktif digunakan oleh LSM sebagai penyuluh,” ujar Kepala Biro Penerangan Masyarakat Mabes Polri Brigjen Pol Agus Rianto seperti dilansir Sindonews, Ahad (04/09).

Baca selengkapnya »