Mantan Presiden Israel Shimon Peres, akhirnya meninggal setelah menderita penyakit keras selama bertahun-tahun. Dia menutup usianya pada umur 93 tahun.
Sejak pertengahan September, Perez dirawat di ruang perawatan intensif di rumah sakit Tel Hashomer di Tel Aviv. Dia dirawat akibat terserang stroke berat. Sejak saat itu ia koma hingga akhirnya meninggal.
Baca selengkapnya »
Sejak pertengahan September, Perez dirawat di ruang perawatan intensif di rumah sakit Tel Hashomer di Tel Aviv. Dia dirawat akibat terserang stroke berat. Sejak saat itu ia koma hingga akhirnya meninggal.