Jet-jet tempur rezim Nushairiyah pimpinan Bashar Asad telah membunuh 11 warga sipil dalam serangan udara yang menghantam kota Termanin di utara provinsi Idlib, ujar aktivis Suriah pada Sabtu (15/10/2016).
Serangan juga telah menargetkan kota Idlib dan kota-kota Al-Tamana’a, Khan Sheikhoun dan Maaret Al-Numan, lansir Zaman Alwasl.
Baca selengkapnya »Serangan juga telah menargetkan kota Idlib dan kota-kota Al-Tamana’a, Khan Sheikhoun dan Maaret Al-Numan, lansir Zaman Alwasl.