Sedikitnya 24 orang tewas dan puluhan lainnya terluka dalam desak-desakan di sebuah upacara ritual Hindu di India utara, menurut polisi, Sabtu, lansir Aljazeera Ahad (16/10/2016).
Insiden Sabtu terjadi di pinggiran Varanasi, sebuah kota di negara bagian Uttar Pradesh yang dikenal karena kuil-kuilnya, saat orang-orang mencoba menyeberangi jembatan yang penuh di atas sungai Gangga.
Baca selengkapnya »Insiden Sabtu terjadi di pinggiran Varanasi, sebuah kota di negara bagian Uttar Pradesh yang dikenal karena kuil-kuilnya, saat orang-orang mencoba menyeberangi jembatan yang penuh di atas sungai Gangga.