Selasa, 29 Desember 2015

Tiga Perkosaan Terjadi Setiap Jam Di Militer AS

Tiga Perkosaan Terjadi Setiap Jam Di Militer AS
Sebuah  laporan terbaru yang disampaikan oleh Departemen Pertahanan AS Pentagon, mengatakan hampir tiga insiden pemerkosaan terjadi setiap jam di militer AS, sehingga meningkatkan kekhawatiran serius tentang melonjaknya kekerasan seksual di kalangan tentara AS.

Menurut Pentagon, serangan seksual dalam tubuh militer telah meningkat ke tingkat yang sangat mengkhawatirkan, dengan 70 kasus per hari atau tiga insiden perkosaan setiap jamnya, Washington Post melaporkan pada hari Selasa lalu.
Baca selengkapnya »