Kamis, 26 Februari 2015

Brimob di Poso Tembak Rekan Sendiri



Operasi Camar Maleo yang digelar di Poso, Sulawesi Tengah, dalam rangka pengejaran kelompok bersenjata sejak 26 Januari 2015 hingga kini belum membuahkan hasil yang signifikan. Kegiatan itu justru menimbulkan sebuah insiden yang tidak terduga.



Baca selengkapnya »