Rabu, 18 Februari 2015

FPI Gerebek Rumah Pemotongan Babi dan Anjing Ilegal



Laskar Pembela Islam dan Front Pembela Islam (FPI) Bekasi Raya, Rabu dinihari 18 Februrai 2015, menggerebek sejumlah rumah potong hewan (RPH) babi dan anjing yang diduga ilegal, di pertigaan Jalan Caringin Kelurahan Bojong Rawa Lumbu, Rawalumbu, Kota Bekasi, Jawa Barat.



Baca selengkapnya »