Rabu, 11 Februari 2015

Orangtua Tiada, Lakukanlah 3 Amal Ini



Orang tua merupakan orang yang paling berharga bagi kita. Kita tak aka nada tanpa perantara mereka. Jika mereka tidak merawat dan menjaga kita, hidup kita tidak akan senyaman dan sebahagia saat ini. Segala apa yang kita dibutuhkan dipenuhi oleh mereka. Mereka rela melakukan demi kita, buah cintanya.



Baca selengkapnya »