Pahala Zulfikar, Camat Tanjungbalai Selatan, terkait pembakaran rumah ibadah di tanjungbalai ia mengatakan bahwa massa terprovokasi oleh berita-berita yang tidak benar, baik di lapangan mau pun di media sosial.
Zulfikar mengatakan bahwa kemarahan massa terjadi setelah seorang wanita keturunan Tionghoa memprotes suara adzan dan pengajian, yang bersumber dari pengeras suara masjid di depan rumahnya.
Baca selengkapnya »
Zulfikar mengatakan bahwa kemarahan massa terjadi setelah seorang wanita keturunan Tionghoa memprotes suara adzan dan pengajian, yang bersumber dari pengeras suara masjid di depan rumahnya.