Pekan lalu pasukan Israel membunuh Mohamed al-Faqih—seorang warga Palestina—yang dibunuh tanpa sebab. Kini Zionis memburu istri Mohamed, agar ia menggugurkan kandungannya, lansir Days of Palestine, Rabu (3/8/2016).
Hadeel Odeh, istri Mohammed al-Faqih, tengah mengandung ketika pasukan Israel membunuh suaminya. Dalam peristiwa pembunuhan itu, Odeh diancam akan dibunuh pula serta diintimidasi untuk menggugurkan kandungannya.
Baca selengkapnya »
Hadeel Odeh, istri Mohammed al-Faqih, tengah mengandung ketika pasukan Israel membunuh suaminya. Dalam peristiwa pembunuhan itu, Odeh diancam akan dibunuh pula serta diintimidasi untuk menggugurkan kandungannya.