Peredaran obat terlarang jenis narkoba disejumlah wilayah di Indonesia dinilai sudah sangat akut dan memprihatinkan. Bahkan pemerintah Republik Indonesia dibawah kepemimpinan Presiden Joko Widodo (Jokowi) telah menyatakan bahwa Indonesia dalam kondisi “Darurat Narkoba”, sehingga baik pengedar maupun pemakai obat haram tersebut harus diperangi hingga ke akar-akarnya.
Menanggapi hal tersebut, Wakil Sekertaris Jendral (Wasekjen) Pimpinan Pusat Gerakan Pemuda GP Ansor, Ahmad Yudistira meminta kepada pihak kepolisian untuk bekerja lebih giat lagi dalam memberantas peredaran narkoba.
Baca selengkapnya »
Menanggapi hal tersebut, Wakil Sekertaris Jendral (Wasekjen) Pimpinan Pusat Gerakan Pemuda GP Ansor, Ahmad Yudistira meminta kepada pihak kepolisian untuk bekerja lebih giat lagi dalam memberantas peredaran narkoba.