Tim Pembela Kemanusiaan (TPK) yang diwakili Dr. Trisno Raharjo,S.H.M.Hum berkunjung ke rumah almarhum Siyono, desa Brengkungan, Pogung, Cawas, Klaten, guna menyampaikan hasil resume penanganan perkara kasus Siyono, Kamis (4/8/2016).
Didampingi keluarga yakni Suratmi dan Mardio ayah Siyono, TPK menyampaikan hasil resume penanganan perkara di masjid Muniroh samping rumah almarhum Siyono dihadapan puluhan wartawan.
Baca selengkapnya »
Didampingi keluarga yakni Suratmi dan Mardio ayah Siyono, TPK menyampaikan hasil resume penanganan perkara di masjid Muniroh samping rumah almarhum Siyono dihadapan puluhan wartawan.