Pakar hukum tata negara, Professor Mahfud MD rupanya memiliki pengalaman tidak mengenakkan ketika diundang sebagai narasumber oleh Metro TV. Ia diundang pada acara PrimeTalk yang tayang pada hari Selasa, 21 Februari 2017 pukul 19.30. Sebagai host acara itu adalah Rory Asyari.