Dalam sidang ke-15 dugaan penistaan agama yang melibatkan Gubernur DKI Ahok, KH. Ahmad Ishomuddin menjadi saksi atas kapasitasnya sebagai ahli tafsir. Hal ini rupanya mendapatkan tanggapan serius dari masyarakat Muslim Lampung khususnya dari para dosen kampus Ishomudin mengajar yaitu IAIN Raden Intan Lampung. Informasi yang kami dapatkan dari beberapa dosen menyebutkan bahwa banyak sekali info palsu tentang Ishomudin. Selasa, 21 Maret 2017.