Capry Nanda (20) diamankan polisi karena berpose hendak menginjak Alquran di sebuah musala di kampungnya dalam Kecamatan Sungai Aur, Kabupaten Pasaman Barat, Sumatera Barat. Foto tersebut ia unggah ke akun Facebook Kapry Ananda lalu viral.
Atas ulahnya, Capry dicari polisi. Saat ini ia menjalani pemeriksaan di kantor Wali Nagari Sungai Aur. Kepada petugas yang memeriksa, Capry mengaku tidak menyangka ulahnya jadi sorotan. Dia pun menyesal.
Baca selengkapnya »
Atas ulahnya, Capry dicari polisi. Saat ini ia menjalani pemeriksaan di kantor Wali Nagari Sungai Aur. Kepada petugas yang memeriksa, Capry mengaku tidak menyangka ulahnya jadi sorotan. Dia pun menyesal.