Jumat, 23 Desember 2016

Hiasan Natal Bertuliskan Lafadz Allah Gegerkan Jambi

Hiasan Natal Bertuliskan Lafadz Allah Gegerkan Jambi

Masyarakat Jambi dihebohkan dengan tulisan Allah pada salah satu miniatur natal, yang ada di hotel berbintang di Jalan Gatot Subroto, Pasar Jambi, Sungai Asam, Ps. Jambi, Kota Jambi. Lokasi itu pun mendadak ramai didatangi masyarakat, pada Jumat malam (23/12).

Baca selengkapnya »