Irene Handono Nilai Tuntutan PMKRI ke Habib Rizieq tak Proposional
Kristolog Indonesia, Irene Handono mengatakan bahwa dengan tidak dipenjaranya Ahok berpotensi memecah belah antarumat beragama. Menurutnya, hal itu terbukti dengan PMKRI yang melaporkan Habib Rizieq atas penistaan Bible.