Senin, 05 Desember 2016

Karena Berkerudung, Polisi Berlilbab AS Ini Disebut ‘ISIS’

Karena Berkerudung, Polisi Berlilbab AS Ini Disebut ‘ISIS’
Polisi AS dilaporkan tengah menyelidiki insiden terhadap seorang polwan Muslim dari kepolisian New York. Korban mengatakan dia dan anaknya yang berusia 16 tahun telah diganggu oleh penjahat Anti-Islam, Arabnews melaporkan pada Ahad (4/12/2016).

Baca selengkapnya »