Pendiri gerakan anti-Islam Jerman PEGIDA diadili atas tuduhan menghasut kebencian rasial serta memicu kebencian terhadap pengungsi di media sosial, AFP melaporkan.
Pada hari Selasa kemarin (19/4/2016), pendiri PEGIDA Lutz Bachmann muncul di pengadilan di timur kota Dresden, yang merupakan tempat kelahiran kelompok xenofobia tersebut.
Baca selengkapnya »
Pada hari Selasa kemarin (19/4/2016), pendiri PEGIDA Lutz Bachmann muncul di pengadilan di timur kota Dresden, yang merupakan tempat kelahiran kelompok xenofobia tersebut.