Inilah Detik-detik Wanita Bercadar Selamatkan Remaja Inggris yang Hendak Bunuh Diri
Seorang wanita muslimah bercadar berhasil menyelamatkan remaja yang hendak bunuh diri di East London. Wanita muslimah itu segera menghentikan mobilnya dan mendekati remaja itu untuk menghiburnya.